Hi, friends....
Bukan
tugas artikel yang yang diberikan dosen softskill, tapi saya juga disuruh untuk
membuat 2 makalah dari materi yang sudah diajarkan dosen kepada saya atau ke
anak.anak di kelas saya. Kali ini saya akan membuat makalah dari materi BASIS DATA.
Kita mulai ajah yah makalahnya.
BASIS DATA
BASIS DATA adalah
tempat penyimpanan data secara elektronik agar mempermudah pencarian data yang
kita inginkan.
DBMS (
Data Base Managemen System )adalah software atau program aplikasi untuk
mengatur data didalam basis data.
Istilah.istilah
:
1.
Entitas : Obyek pada sebuah. lingkungan atau obyek yang bisa
dibedakan.
Contoh:
mahasiswa,
dosen, karyawan, satpam,dll.(entitas di sebuah lingkungan kampus ).
2. Atribut : Karakter
atau ciri daripada entitas.
Contoh: npm, nama, alamat, hobi (atribut dari
entitas mahasiswa).
3. Nilai
Data atau Data Value : Isi data.
Contoh:
Nama
|
NPM
|
Alamat
|
Devyana
|
48211413
|
Bekasi
|
citra
|
45231314
|
Jakarta
|
Pada baris pertama itu termasuk ATRIBUT, Pada baris ke dua
dan ke tiga itu termasuk NILAI DATA,
Sedangkan pada baris pertama sampai ke tiga termasuk ENTITAS mahasiswa.
4.
Kunci Elemen Data : Atribut unik yang bisa membedakan record (tanda
pengenal ).
SISTEM
PEMROSESAN FILE TRADISIONAL
Bag.Kepegawaian Bag. Produksi Bag. Marketing
1.
Ali, Tebet Ali,
Tebet Ali, Tebet
2.
Ali,
Tebet Ali, Tebet Kemang Ali, Tebet
Dari bagan diatas kita bisa lihat
pada nomor 1 terdapat file nama dan
alamat ( Ali, Tebet ) di setiap bagian . dan pada nomor 2 di bagian produksi pindah alamat ke kemang
pada pada di bag. Kepegawaian dan bag. Marketing tidak di input data yg
sebenarnya. Jadi kita dapat mengetahui ciri dari sistem pemrosesan file
tradisional,yaitu:
1.
Terjadinya
kerangkapan data ( redudansi data )
2.
Data
tidak konsisten ( inkonsisten data )
3.
Program
oriented
4.
Keamanan
data tidak terjamin
5.
Data
terisolasi
Kelebihan : jika 1 file rusak, bagian
lain tetap beroperasi.
SISTEM
PEMROSESAN FILE BASIS DATA
Ciri.ciri :
1. Mengurangi karangkapan data (
redudansi data )
2. Data konsisten
3. Program oriented
4. Data lebih terjamin
5. Data shared
6. Storange besar
7. Perlu tenaga ahli / spesialis
8. Biaya mahal
Kekurangan: jika 1
file rusak, maka semua bagian tidak bisa beroperasi.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar